‘Banjar Bershalawat’ di Kota Intan Martapura Bersama Habib Syech

- Jurnalis

Rabu, 28 Agustus 2024 - 07:15 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

‘Banjar Bershalawat’ di Kota Intan Martapura Bersama Habib Syech ‘Banjar Bershalawat’ di Kota Intan Martapura Bersama Habib Syech (foto:istimewa)

‘Banjar Bershalawat’ di Kota Intan Martapura Bersama Habib Syech ‘Banjar Bershalawat’ di Kota Intan Martapura Bersama Habib Syech (foto:istimewa)

BOMINDONESIA.COM, MARTAPURA – Rangkaian Hari Jadi Kabupaten Banjar selalu meriah dan banyak berbagai even. Seperti ‘Banjar Bershalawat’ tampak ribuan jamaah tumpah ruah menghadirinya.

Bahkan, terlihat dari pelosok desa ke desa hadir mengikuti ‘Banjar Bershalawat’ di Alun alun Ratu Zalecha Martapura, Senin (26/8/2024) malam.

Kekhusyukan saat lantunan shalawat dimulai Habib Syech bin Abdul Qodir Assegaf asal Solo Jawa Tengah. Kondisi jamaah yang tumpah ruah dan menyebar ke CBS hingga ruas jalan.

Baca Juga :  Ketulusan "Kiai Kampung", Jaga Tradisi Mengaji dan Bentuk Karakter Umat

Untuk ketiga kalinya Habib Syech dalam rangka peringatan Hari Jadi ke-74 Kabupaten Banjar. “Mari kita maknai dan keteladan Nabi Muhammad SAW,” harap Bupati Banjar Saidi Mansyur.

Baca Juga :  ISNU Kalsel Dikukuhkan, Apa Kata Syamsul Bahri?

Tausiah Habib Farizh Al Qadri menekankan kecintaan terhadap Rasulullah SAW. “Semoga kita semua dapat berziarah ke makam Nabi Muhammad SAW,” imbuhnya.

Doa Habib Alwi asal Tarim menutup ‘Banjar Bershalawat’ di Kota Intan Martapura itu. Sekaligus pemberian doorprize umrah gratis oleh Bupati Banjar H Saidi Mansyur.

Editor : Afdiannoor

Berita Terkait

Berlaku se-Jabodetabek, BAZNAS Tetapkan Besaran Zakat Fitrah 2025
Rumah Zakat Salurkan Program Ramadhan #Bikinbahagia
Yuk, Buka Puasa Ramadan di Masjid Nabawi Madinah
Ini Yang Membatalkan Puasa
Semarak Ramadan, YN’S Center Gelar Tadarus dan Buka Puasa Bersama
Di Kawasan Ring 1 Perumahan Citra Garden, FWE Kalsel dan Ciputra Group Tebar Sembako Murah dan Gratis
Hasil Sidang Isbat: 1 Ramadhan Jatuh pada Sabtu 1 Maret 2025
Masjid Muhammadiyah Tarawih Malam Ini di Jakarta

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 17:45 WITA

Berlaku se-Jabodetabek, BAZNAS Tetapkan Besaran Zakat Fitrah 2025

Selasa, 11 Maret 2025 - 10:27 WITA

Rumah Zakat Salurkan Program Ramadhan #Bikinbahagia

Minggu, 9 Maret 2025 - 23:40 WITA

Yuk, Buka Puasa Ramadan di Masjid Nabawi Madinah

Jumat, 7 Maret 2025 - 06:26 WITA

Ini Yang Membatalkan Puasa

Selasa, 4 Maret 2025 - 02:07 WITA

Semarak Ramadan, YN’S Center Gelar Tadarus dan Buka Puasa Bersama

Berita Terbaru

Banjarmasin Bungas

Pengangkatan CASN Ditunda, BKD Banjarmasin Maksimalkan ASN Yang Ada

Kamis, 13 Mar 2025 - 21:33 WITA

Banjarmasin Bungas

Kendalikan Inflasi, Pasar Murah Kembali Digelar di Banjarmasin Tengah

Kamis, 13 Mar 2025 - 13:25 WITA