Atlet Tenis Lapangan Sumbang Medali di Porwanas XIV Kalsel

- Jurnalis

Minggu, 25 Agustus 2024 - 09:39 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Atlet Tenis Kalsel Sumbang Medali (foto:istimewa)

Atlet Tenis Kalsel Sumbang Medali (foto:istimewa)

BOMINDONESIA.COM, BANJARMASIN – Atlet tenis lapangan dari Kalimantan Selatan (Kalsel) sukses menyumbangkan 1 medali perak dan 2 medali perunggu dalam ajang Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) XIV yang berlangsung di Banjarmasin.

Dalam pertandingan final kategori ganda Kelompok Umur (KU) 27-40, pasangan Kalsel Adi Permana dan Yudha Raga harus puas meraih medali perak setelah kalah dengan skor 3-8 dari pasangan unggulan Kalimantan Tengah, Dadang dan Firma, pada pertandingan yang digelar di Dharma Praja, Sabtu (24/8/2024).

Baca Juga :  Peduli Olahraga di Kalsel, Gubernur Sahbirin Noor Terima Penghargaan PWI Pusat

Di kategori yang sama, medali perunggu diraih oleh pasangan dari Jakarta, Daryadi dan Martin, serta pasangan dari Lampung, Daniel dan Suprayogi.

Sementara itu, pada kategori ganda KU 40 ke atas, pasangan Kalsel Rizani dan Didik berhasil meraih medali perunggu, berbagi tempat dengan pasangan dari Jakarta, Agung dan Puji.

Medali emas pada kategori ini jatuh kepada pasangan dari Jawa Barat, Janwar dan Roni, setelah mengalahkan pasangan Lampung, Roniansyah dan H. Jimin, dengan skor 8-3.

Baca Juga :  Harapan dan Doa Rachmat Fadillah SH dan Rosita Terbayar di Hari Wisuda Anak

Selain itu, satu medali perunggu lainnya untuk Kalsel diperoleh dalam nomor beregu 200 tahun. Tim yang terdiri dari Adi Permana, Yudha Raga, Didik, Agus Suprapto, dan Ndang berhasil menempati posisi ketiga bersama tim dari Lampung. Medali emas pada nomor beregu diraih oleh tim Jawa Barat yang dipimpin oleh Janwar, setelah mengalahkan tim Kalimantan Tengah yang dipimpin oleh Dadang dengan skor 2-0.

Editor : Afdiannoor

Berita Terkait

Dugaan Bullying di SDIT Ukhuwah, Sekolah dan Orang Tua Korban Bersikukuh dengan Versi Masing-Masing
Kapolda Kalsel Dukung Asesmen BAN-PT di ULM, Perkuat Sinergi Polri dan Akademisi
Waduh! Siswa SD Ukhuwah Diduga dianiaya Temannya, Ortu Melaporkannya ke Polisi
Puluhan Mahasiswa UNUKASE Mengikuti Latihan Dasar Kepemimpinan Mahasiswa (LDKM)
UNUKASE dan SMKN 5 Banjarmasin Kolaborasi Tingkatkan Kualitas Pendidikan Vokasi Arsitektur
Ternyata! Belanda Belajar Membuat Kanal Kepada Orang Banjar
Antusias Ikuti Dialog, Wamendikdasmen Apresiasi MKKS Kalsel
TK PAUD Terpadu Mekar Sari Jorong Study Tour ke Edupark Nurul Hijrah

Berita Terkait

Jumat, 7 Maret 2025 - 03:35 WITA

Dugaan Bullying di SDIT Ukhuwah, Sekolah dan Orang Tua Korban Bersikukuh dengan Versi Masing-Masing

Selasa, 4 Maret 2025 - 14:19 WITA

Kapolda Kalsel Dukung Asesmen BAN-PT di ULM, Perkuat Sinergi Polri dan Akademisi

Jumat, 28 Februari 2025 - 21:36 WITA

Waduh! Siswa SD Ukhuwah Diduga dianiaya Temannya, Ortu Melaporkannya ke Polisi

Minggu, 23 Februari 2025 - 19:37 WITA

Puluhan Mahasiswa UNUKASE Mengikuti Latihan Dasar Kepemimpinan Mahasiswa (LDKM)

Sabtu, 15 Februari 2025 - 14:26 WITA

UNUKASE dan SMKN 5 Banjarmasin Kolaborasi Tingkatkan Kualitas Pendidikan Vokasi Arsitektur

Berita Terbaru

Banjarmasin Bungas

Pengangkatan CASN Ditunda, BKD Banjarmasin Maksimalkan ASN Yang Ada

Kamis, 13 Mar 2025 - 21:33 WITA

Banjarmasin Bungas

Kendalikan Inflasi, Pasar Murah Kembali Digelar di Banjarmasin Tengah

Kamis, 13 Mar 2025 - 13:25 WITA