Kesiapan Telkomsel Menghadapi Pilkada Serentak 2024

- Jurnalis

Kamis, 21 November 2024 - 15:14 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aris Setyo Utomo
Vice President Area Network Operations Pamasuka Telkomsel Bersama Jajaran Petinggi Telkomsel (foto:istimewa/bomindonesia)

Aris Setyo Utomo Vice President Area Network Operations Pamasuka Telkomsel Bersama Jajaran Petinggi Telkomsel (foto:istimewa/bomindonesia)

BOMINDONESIA.COM, BANJARMASIN – Menghadapi Pilkada Serentak 2024, Telkomsel sangat siaga dalam penanganan jaringan di area Pamasuka.

Di Area Pamasuka, Telkomsel telah menyiapkan posko monitoring utama di 3 lokasi (Balikpapan, Makassar, Jayapura) dan posko monitoring NOP di 6 lokasi Kalimantan yaitu Pontianak, Pangkalan Bun, Palangkaraya, Banjarmasin, Samarinda, Tarakan. Posko utama dan posko NOP akan dibuka selama 3 hari. “Telkomsel juga melakukan pengamanan Data Center untuk pelanggan di Area Pamasuka yang berada di Pontianak, Banjarmasin, Balikpapan, Makassar, Manado, Ambon dan Jayapura,” ucap Vice President Area Network Operations Pamasuka Telkomsel Aris Setyo Utomo, dalam pernyataannya di Media Update Area Pamasuka secara virtual kepada wartawan, Kamis (21/11/2024).

Baca Juga :  Potret Kenangan Mick Jagger dan Ria Irawan 1988: Sebuah Momen Ikonik dalam Dunia Hiburan

Menurutnya, Telkomsel Area Pamasuka telah mengamankan 426 POI Pilkada yang tersebar di Kalimantan, Sulawesi dan Papua Maluku terdiri dari KPU Provinsi, Kabupaten/Kota dan Bawaslu Provinsi, Kabupaten/Kota serta beberapa titik-titik vital pemerintahan dan TNI-Polri.

‘Jadi, total ada 361 KPU Kabupaten/Kota dan Bawaslu Kabupaten/Kota, 38 KPU Provinsi dan Bawaslu Provinsi. Terdapat 17.902 sites, 67.422 BTS 4G, dan 92.2% 4G penetration se-Pamasuka dan 7.173 sites, 26.479 BTS, dan 95.4% 4G penetration se-Kalimantan,” tambahnya.

Begitu pula, sambung Aris Setyo Utomo, POI Pilkada di Kalimantan sebanyak 119 POI dari total 426 POI se-Pamasuka, kapasitas se-Pamasuka 1.011 Juta (Kalimantan 263 ribu), total site se-Pamasuka 1.031 site (Kalimantan 332 site), BTS 4G Pamasuka 3.561 site (Kalimantan 920 site), BTS 2G Pamasuka 1.723 site (Kalimantan 472 site). “Telkomsel telah melakukan pengecekan dan optimasi terhadap site-site yang melayani lokasi POI Pilkada 2024,” imbuhnya.

Baca Juga :  Kegembiraan Bepergian Sendiri: Tips dan Inspirasi untuk Petualangan Mandiri

Sementara itu, Manager Corporate Communication Telkomsel Area Pamasuka, Rina Dwi Novianti mengapresiasi media yang selalu bersedia bersama Telkomsel dalam memberikan informasi kepada masyarakat. ‘Kami ucapkan terimakasih rekan-rekan media atas kerjasamanya,” kata Rina Dwi Novianti dalam pengantar singkatnya.

Editor : Afdiannoor

Berita Terkait

Jadwal Keberangkatan KA Parahyangan dari Bandung ke Jakarta
Putri Pedangdut asal Banjarmasin Dapat Pujian dari Iis Dahlia
Coba Minum Jus Tomat Saat Berbuka Puasa
Setelah Green Day, Jakarta Kembali Bergemuruh dengan Konser Linkin Park
Lebih 7.500 Jemaah Telah Melunasi Biaya Haji
Green Day Mengguncang Jakarta: Nostalgia Punk Rock yang Meledak di Ancol
Kuliner Banjar Unjuk Gigi di TMII, Pemprov Kalsel Promosikan Patin Baubar hingga Ketupat Kandangan
Yuk, Disimak! Persiapan Menyambut Bulan Puasa Ramadhan

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 18:34 WITA

Jadwal Keberangkatan KA Parahyangan dari Bandung ke Jakarta

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:04 WITA

Putri Pedangdut asal Banjarmasin Dapat Pujian dari Iis Dahlia

Selasa, 18 Februari 2025 - 00:17 WITA

Coba Minum Jus Tomat Saat Berbuka Puasa

Senin, 17 Februari 2025 - 01:12 WITA

Setelah Green Day, Jakarta Kembali Bergemuruh dengan Konser Linkin Park

Minggu, 16 Februari 2025 - 17:21 WITA

Lebih 7.500 Jemaah Telah Melunasi Biaya Haji

Berita Terbaru

Kunjungan Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina di RS Amanah yang hampir rampung.

Banjarmasin Bungas

RS Amanah Hampir Rampung, Siap Pekerjakan 500-1000 Warga Banjarmasin

Selasa, 18 Feb 2025 - 19:50 WITA

Keberangkatan KA Parahyangan dari Bandung ke Jakarta (foto:istimewa/bomindonesia)

Ragam

Jadwal Keberangkatan KA Parahyangan dari Bandung ke Jakarta

Selasa, 18 Feb 2025 - 18:34 WITA

Banjarmasin Bungas

Ibnu Sina Beberkan Kemajuan Signifikan PAM Bandarmasih

Selasa, 18 Feb 2025 - 16:58 WITA

Tangkapan layar chanel youtube @Kilau DMD MNCTV) : Putri (kiri) saat mendapatkan ucapan selamat dari Iis Dahlia) (foto:bomindonesia/istimewa)

Halo Indonesia

Putri Pedangdut asal Banjarmasin Dapat Pujian dari Iis Dahlia

Selasa, 18 Feb 2025 - 16:04 WITA