Cabor Sepakbola PON XXI Dibuka Pj Gubernur Aceh

- Jurnalis

Senin, 2 September 2024 - 08:18 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pj Gubernur Aceh Menandai Dimulainya Pertandingan Perdana Cabor Sepakbola PON XXI (foto:humas-aceh)

Pj Gubernur Aceh Menandai Dimulainya Pertandingan Perdana Cabor Sepakbola PON XXI (foto:humas-aceh)

BOMINDONESIA.COM, ACEH – Cabang olahraga sepak bola pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut resmi dimulai dengan pertandingan perdana. Tentu mempertemukan Provinsi Papua Barat vs Sulawesi Tengah dibuka langsung Penjabat Gubernur Aceh Dr H  Safrizal ZA, M.Si.

Safrizal menendang bola pertama sebagai pertanda dimulainya pertandingan yang dilangsungkan di Stadion Dimurtala Lampineung Banda Aceh, Minggu (1/9/2024).

Baca Juga :  Telkomsel Digital Campus Ecosystem di Universitas Lambung Mangkurat, Semangat Indonesia Perkuat Ekosistem Digital Pendidikan

Hadir dalam seremonial Pangdam Iskandar Muda, Kapolda Aceh, Komite eksekutif PSSI, Sekjen PSSI serta perwakilan pejabat Pemerintah Aceh.

Safrizal mengatakan, sebagai tuan rumah pelaksanaan PON, seluruh masyarakat serta panitia akan memberikan yang terbaik dalam hal keramahtamahan dalam seluruh aktivitas olahraga. “Kami akan memberikan pelayanan yang terbaik. Mari kita sambut seluruh tamu kita dari seluruh Indonesia,” ujar Safrizal.

Baca Juga :  Semangat! Pedayung Kalsel di PON XXI Berupaya Maksimal

Kepada tim sepak bola yang akan bertanding Safrizal menyampaikan selamat bertanding dan raih prestasi terbaik tanpa melupakan sportivitas.

Pertandingan antara Papua Barat vs Sulawesi Tengah berakhir imbang 1-1. Sulteng sempat unggul sebelum tim Papua Barat menyamakan keunggulan pada menit ke 90. (*)

Berita Terkait

UNUKASE dan SMKN 5 Banjarmasin Kolaborasi Tingkatkan Kualitas Pendidikan Vokasi Arsitektur
Ternyata! Belanda Belajar Membuat Kanal Kepada Orang Banjar
Antusias Ikuti Dialog, Wamendikdasmen Apresiasi MKKS Kalsel
TK PAUD Terpadu Mekar Sari Jorong Study Tour ke Edupark Nurul Hijrah
Mapala Uniska Ambil Peran Bantu Anak-Anak Terdampak Banjir di Kalsel
SEB Tiga Menteri, Ini Jadwal Libur Sekolah Bulan Ramadhan 2025
Kabar Gembira, Prodi Farmasi (S1) UNUKASE Terakreditasi BAIK
Tukin ASN Dosen Belum Cair, Ketua Umum FKPWK H Rahmat Fadhillah Ingatkan Pemerintah

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 14:26 WITA

UNUKASE dan SMKN 5 Banjarmasin Kolaborasi Tingkatkan Kualitas Pendidikan Vokasi Arsitektur

Senin, 10 Februari 2025 - 23:54 WITA

Ternyata! Belanda Belajar Membuat Kanal Kepada Orang Banjar

Senin, 10 Februari 2025 - 19:39 WITA

Antusias Ikuti Dialog, Wamendikdasmen Apresiasi MKKS Kalsel

Minggu, 9 Februari 2025 - 12:46 WITA

TK PAUD Terpadu Mekar Sari Jorong Study Tour ke Edupark Nurul Hijrah

Selasa, 4 Februari 2025 - 23:36 WITA

Mapala Uniska Ambil Peran Bantu Anak-Anak Terdampak Banjir di Kalsel

Berita Terbaru

Kunjungan Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina di RS Amanah yang hampir rampung.

Banjarmasin Bungas

RS Amanah Hampir Rampung, Siap Pekerjakan 500-1000 Warga Banjarmasin

Selasa, 18 Feb 2025 - 19:50 WITA